INSPIRADATA. Berawal dari kebiasaan anak-anak di Jepara, Jawa Tengah, yang sering berkumpul di pinggir jalan meminta sopir bus agar membunyikan klaksonnya. Kini suara khas “telolet” menjadi wabah dunia. “Om Telolet Om.”
Para artis dunia seperti DJ Snake, Zedd dan Chainsmokers pun ikut meramaikan “Om Telolet Om” Tak mau ketinggalan, pada Rabu (21/12/2016) Klub sepak bola kenamaan asal Spanyol, Real Madrid, mengunggah foto pemain andalannya Cristiano Ronaldo. Ronaldo tengah memamerkan trofi piala dunia antar klub beserta Golden Ball.
Namun ada yang unik dalam caption foto itu, dimana “Hello Indonesia! OM TELOLET OM tertulis di sana. Real Madrid: OM TELOLET OM. []
Artikel Terkait :